Mantan Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Novel Baswedan menyinggung Nurul Ghufron yang kembali mendaftarkan diri sebagai calon pimpinan (capim) KPK. Diketahui, Wakil Ketua KPK itu pernah berurusan dengan Dewas KPK hingga melapor ke Bareskrim dan PTUN.