Makam Kebon Jahe Kober di tepi Kali Krukut, Tanah Abang, Jakarta Pusat berdiri di lahan seluas 5,9 hektare pada tahun 1795. Di makam ini disemayamkan istri Gubernur Jenderal Inggris Sir Thomas Stamford Raffles, Olivia Marrianne Raffles hingga Soe Hoek Gie (aktivis mahasiswa tahun 1960-an).